Pengusaha Kerajinan Sampah Kayu Beromset Ratusan Juta Per Bulan

Pengusaha Kerajinan Sampah Kayu Beromset ratusan juta per bulan itu ada loh. Aku tau mungkin ada banyak diantara kalian yang gak percaya. Banyak yang meremehkan pekerjaan yang berkaitan dengan sampah. Pada umumnya memang orang akan membuang sampah. Orang tidak akan mau berurusan dengan sampah yang hanya menyebabkan masalah. Namun berbeda dengan para pengrajin di Indonesia. […]

Cara Mengolah Sampah Plastik Dengan Benar

Cara Mengolah Sampah Plastik sebenarnya sudah banyak kita semua tau. Mulai dari menjadikannya produk kerajinan lain hingga meleburnya dan menjadikannya bahan untuk membuat produk lain. keduanya sama-sama merubah bentuk menjadi bentuk baru tapi memiliki cara pengolahan yang berbeda.Biaya dan effort yang digunakan untuk mengolah sampah plastik bisa dibilang cukup besar. Oleh karena itu banyak industri […]

11 Cara Memanfaatkan Limbah Kertas Bekas

Cara memanfaatkan limbah kertas bekas ini mungkin banyak yang tidak tau. Karena biasanya limbah kertas bekas ini hanya dibuang dan menumpuk di tempat sampah. Kesadaran masyarakat akan pentingnya mengolah limbah masih kurang. Padahal mengolah limbah termasuk kertas bisa melestarikan dan menjaga lingkungan kita. Ada banyak pohon yang sudah ditebang untuk menghasilkan kertas. Jika kertas yang […]

Wirausaha Kerajinan Bahan Limbah + Contohnya

Wirausaha Kerajinan Bahan Limbah adalah para pengusaha kerajinan yang memanfaatkan limbah atau barang yang tidak berguna. Mereka menjadikan barang atau benda yang sudah tidak bisa berfungsi seperti seharusnya atau sudah dibuang menjadi produk jadi. Produk jadi tersebut lah yang akan dijual dan menghasilkan pemasukan bagi pengusaha tersebut. Beberapa orang menyebutnya dengan pengusaha daur ulang. Wirausaha […]

Pengusaha Kerajinan Tangan yang Menghasilkan Miliaran Rupiah dengan Daur Ulang Daun

Daun Menjadi Untung. Dalam dunia bisnis, memiliki modal kreatifitas adalah sesuatu yang sangat berharga. Bahkan itu bisa lebih berharga dari sekedar modal finansial. Terbukti ada banyak sekali pengusaha sukses yang berawal dengan modal yang sangat minim, namun dengan kreatifitasnya, mereka berhasil menjadi seorang pengusaha yang sukses. Usaha kreatif tampaknya jauh lebih bisa bertahan dalam menghadapi […]

Mulai mengetik pencarian Anda diatas dan tekan enter untuk mencari. Tekan ESC untuk batal.

kembali ke Atas